8 Tips Meningkatkan Jumlah Download Aplikasi Android di Play Store

Tips Meningkatkan Jumlah Download Aplikasi Android


Yang terpenting dalam membuat sebuah aplikasi adalah bagaimana cara meningkatkan jumlah download aplikasi tersebut di play store. Tentunya tidak mudah mendapatkan banyak jumlah download untuk aplikasi baru. Apalagi jika tidak banyak orang yang mengetahuinya.

Berikut ini admin akan memberikan 8 tips ampuh untuk membantu anda meningkatkan jumlah download, rating dan ulasan aplikasi anda di play store. Apa saja tips yang bisa anda lakukan? Baca selengkapnya di bawah ini.

Baca ini: Tips Meningkatkan Kepercayaan Pengguna di Instagram

Mengikuti Kebutuhan Pengguna

Langkah pertama yang bisa anda lakukan adalah memahami target pengguna dengan mengikuti kebutuhan mereka. Langkah awal pastinya anda harus melakukan riset pasar, untuk menentukan siapa yang menjadi target pasar anda. 

Kemudian apa saja kebutuhan dan kebiasaan yang di lakukan target pasar anda. Dari sana, anda bisa mengembangkan fitur yang memberikan solusi untuk itu semua.Sehingga, mereka dapat menggunakan dan menyukai aplikasi yang anda buat.

Kata Kunci di Deskripsi

Pastkan anda menuliskan deskripsi yang menarik dan informatif untuk menarik minat pengguna potensial. Pastikan untuk menjelaskan manfaat, keunggulan dan fitur fitur utama dari aplikasi tersebut. Namun jangan lupa untuk menuliskan kata kunci penting agar aplikasi anda mudah di temukan.

Kata kunci ini yang nantinya akan membuat aplikasi anda muncul di jajaran pertama mesin pencarian. Pilihlah kata kunci yang jelas dan relevan tentang aplikasi yang anda buat.

Pemeliharaan Fungsi dan Layanan

Langkah selanjutnya adalah memperhatikan kualitas dari fungsi layanan atau fitur yang ada di aplikasi tersebut. Semua orang pastinya akan merasa senang dengan aplikasi yang mudah di gunakan, ringan, responsif dan bebas dari bug atau masalah teknis lainnya.

Langkah ini akan memperbanyak jumlah pengguna dari rekomendasi orang yang senang menggunakan aplikasi tersebut. 

Manfaatkan Ads 

Langkah selanjutnya yang perlu anda lakukan untuk meningkatkan jumlah download aplikasi adalah dengan memanfaatkan iklan atau ads. Baik itu secara langsung di play store, blog atau situs web terkait. Selain itu, anda juga bisa menyewa influencer untuk membantu mempromosikan aplikasi yang anda punya.

Jika memungkinkan, buatlah konten dan manfaatkan promosi viral di sosial media. Langkah seperti ini lebih mempercepat aplikasi anda kebanjiran pengguna.

Baca ini: Beli Komen Instagram Bergaransi Harga Terjangkau

Share Ke Sosial Media

Seperti yang sudah saya singgung di atas, bahwa kehadiran sosial media sangat penting. Pastikan anda juga membagikan aplikasi tersebut kepada pengguna aktif di sosial media.

Baik itu dalam bentuk ads, endorse, atau membuat konten menarik tentang aplikasi. Semakin banyak orang yang mengetahui, maka jumlah download nya pun akan semakin meningkat.

Dapatkan Lebih Banyak Ulasan & Rating

Tips selanjutnya adalah mendapatkan lebih banyak ulasan & rating aplikasi. Selain dengan menggunakan beberapa tips di atas, anda juga bisa memanfaatkan teman, atau keluarga anda.

Mintalah mereka untuk men download dan memberikan rating serta ulasan positif tentang aplikasi tersebut. Ulasan yang di tuliskan akan memancing rasa penasaran dan kepercayaan orang yang melihatnya.

Gunakan Jasa Download, Rating & Ulasan Aplikasi

Tips terakhir adalah menggunakan layanan jasa download, rating dan ulasan aplikasi dari jasa buzzer Indonesia. Mengapa harus jasa buzzer? Karena buzzer adalah kumpulan orang yang bekerja di balik layar menggunakan perangkat online yang mereka punya.

Dengan tim yang besar, jasa buzzer dapat membantu anda mendapatkan banyak rating & ulasan positif, yang tentunya sangat bermanfaat untuk perkembangan aplikasi tersebut.

Dengan jumlah download dan ulasan yang besar, maka aplikasi tersebut akan mudah di temukan di pencarian. Jika sudah muncul, maka aplikasi anda bisa mendapatkan trafik user yang membutuhkan di pencarian.

Rekomendasi layanan jasa buzzer yang bagus dan terpercaya ada di : Jasa Buzzer Indonesia

Komentar

Admin Jasa Buzzer


jasa buzzer